1. MALANG
  2. GAYA HIDUP

Yang mengaku arek Malang: masih ingat permainan tradisional ini?

2. Engklek
Editor : Siti Rutmawati | Jum'at, 15 April 2016 07:47

Ini adalah salah satu permainan yang meninggalkan kenangan di halaman rumah. Permainan ini juga sangat populer dikalangan anak-anak perempuan. Mengapa permainan ini sangat lekat dengan halaman rumah?

Ya, pasalnya permainan ini memang membutuhkan sebidang tanah untuk menggambar sekitar delapan kotak berderet ke atas dan di tutup dengan gambar setengah lingkaran.

Permainan yang satu ini sebenarnya mampu mencegah anak-anak dari obesitas. Cara bermain engklek yang terus bergerak, secara tak langsung anak-anak juga telah membakar kalori. Permainan yang sehat, bukan?

(SR)
NEXT: Nekeran
  1. Sejarah Malang
  2. Ngalam lawas
  3. Seni
SHARE BERITA INI:
KOMENTAR ANDA