1. MALANG
  2. KABAR MALANG

[Foto] Canggihnya kursi roda pintar untuk difabel

Kelompok riset asal Universitas Brawijaya (UB) Malang berhasil menemukan sebuah kursi roda pintar berbasis komputer untuk kaum difabel.

Editor : Siti Rutmawati | Laporan : Darmadi Sasongko
Selasa, 24 Oktober 2017 15:47

Kursi roda pintar untuk difabel. Kelompok riset asal Universitas Brawijaya (UB) Malang berhasil menemukan sebuah kursi roda pintar berbasis komputer untuk kaum difabel.

Kursi roda ini memudahkan mobilisasi penggunanya, yakni para penyandang disabilitas yang memiliki keterbatasan dalam menggerakkan anggota tubuhnya. Produk ini dirancang sedemikian rupa dengan lima fitur, yakni speech recognition atau voice navigation, human tracking, head navigation, remote navigasi melalui handphone, serta dilengkapi pula pengendali manual dari mini monitor sebagai pengganti joystick.

Lewat lima fitur yang disediakan akan memudahkan atau memperkecil tingkat kesulitan para penyandang difabel.

PILIHAN EDITOR

1/10

Periset dari Universitas Brawijaya (UB) saat mengoperasikan sebuah kursi roda pintar berbasis komputer untuk kaum difabel di Malang.

Hak Cipta: © 2017 merdeka.com
  1. Teknologi
  2. Universitas Brawijaya
  3. Penelitian
SHARE BERITA INI:
KOMENTAR ANDA